Dari depan bisa anda lihat Layar LCD Mito 808 yang berukuran 3.5 inchi touchscreen yang
sangat sensitive oleh setiap sentuhan jari anda, dan layar LCD tersebut mampu
menghasilkan gambar yang sangat bagus dan mulus untuk anda nikmati. Mito 808
ini memiliki jaringan 2G GSM dual SIM satu mode
yang bisa anda aktifkan secara bersamaan dalam mode standby.

Fitur Mito 808 ini berupa music chipset dari yamaha, youtube, facebook, twitter,
yahoo, email, hingga MSN, java yang tersedia didalamnya. selain itu Mito 808
juga memiliki fitur berupa pesan singkat hingga mms sekalipun. kecanggihan Hp
mrah ini juga terdapat pada tunner TV yang tersedia didalamnya dengan tambahan
antena pada sampingnya, tentunya anda dapat melihat acara televisi tanpa batas
terkecuali baterai anda yang blong.
Untuk lebih jelasnya lagi bisa anda lihat Spesifikasi
Ringkas Mito 808 Sebagai berikut :
- Jaringan 2G GSM dual SIM satu Mode
- Kamera Utama VGS, Sekunder VGA
- Fitur pesan MMS dan SMS
- Fitur lain Tunner TV
Demikian sedikit referensi dari saya yang bisa saya bagikan
semoga bermanfaat bagi anda dan terimakasih telah berkunjung di hpsmartphones.blogspot.com pada tautan
Harga dan spesifikasi Mito 808
Tidak ada komentar:
Posting Komentar